Fundraising Berbasis Swadaya Masyarakat Dalam Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini

Penulis

  • Mustakimah UIN Prof. K.H. Saifuddin Zuhri
  • Novan Ardy Wiyani UIN Prof. K.H. Saifuddin Zuhri

DOI:

https://doi.org/10.36709/jspaud.v6i2.62

Kata Kunci:

fundraising, pendidikan anak usia dini, swadaya masyarakat

Abstrak

Setiap lembaga pendidikan ataupun lembaga apapaun yang bergerak di bidan jasa memerlukan pembiayaan dalam kegiatan operasional lembaganya. Berbagai masalah yang dihadapi oleh lembaga terutama dalam hal keuangan dikarenakan masih sedikitnya perhatian pemerintah terhadap lembaga pendidikan swasta di daerah terpencil. Banyak cara ditempuh oleh yayasan penyelenggara pendidikan unruk memenuhi kebutuhan tersebut yang antara lain dengan menggunakan program fundraising berbasis swadaya masyarakat. RA Baitul Muttaqin dan yayasannya adalah salah satu dari banyak lembaga yang menggunakan program tersebut. Dalam menerapkan program tersebut RA Baitul Muttaqin menggunakan pola manajemen dengan proses perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan pengawasan. Penelitian ini dilakukan dengan dengan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan jenis fenomenologi. Tekhnik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, dokumentasi dan wawancara. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana cara lembaga pendidikan swasta yang berada di wilayah pedesaan dalam memeperoleh tambahan pendanaan untuk memaksimalkan operasional lembaga. Hasil penelitian menunjukkan bahwa RA Baitul Muttaqin lebih menonjolkan kegiatan fundraising dengan sistem donatur tetap bulanan kepada masyarakat sekitar yang berada pada taraf ekonomi menengah ke atas melalui kegiatan rutin setiap bulan. Dengan menerapkan metode fundraising, RA Baitul Muttaqin dapat beroperasi secara lebih baik dan terkendali kondisi pendanaannya.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Armawati, A., & Rosadi, I. K. (2021). Faktor Yang Mempengaruhi Manajemen Lembaga Pendidikan Islam: Sistem Pendanaan. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 2(3), 410–417. https://doi.org/10.31933/jimt.v2i3.432

Bakti, S. (2020). Efektivitas Pendayagunaan BIaya Bantuan Operasional Sekolah Dalam Anggaran Kualitas Pendidikan Sekolah Dasar Swasta dan Negeri. EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 6(1), 78–86. https://doi.org/10.30596/edutech.v6i1.4398

Bonomi Savignon, A., Costumato, L., & Marchese, B. (2019). Performance Budgeting in Context: An Analysis of Italian Central Administrations. Administrative Sciences, 9(4), 79. https://doi.org/10.3390/admsci9040079

Fajri, N., & Mirsal, M. (2021). Implementasi Penguatan Pendidikan Karakter di Satuan Pendidikan Sekolah Dasar. At-Tarbiyah al-Mustamirrah: Jurnal Pendidikan Islam, 2(1), 1. https://doi.org/10.31958/atjpi.v2i1.3289

Gaventa, J., & McGee, R. (2013). The Impact of Transparency and Accountability Initiatives. Development Policy Review, 31, s3–s28. https://doi.org/10.1111/dpr.12017

Iskandar, J. (2019). Implementasi Sistem Manajemen Keuangan Pendidikan. Jurnal Idaarah, 3(1), 114–123.

Istiqomah, A. (2020). Manajemen Keuangan Sekolah di TK Aisyiyah Nyai Ahmad Dahlan Full Day School. Kelola: Jurnal Manajemen Pendidikan, 7(2), 218–222.

Jamilah, J. (2019). Kemitraan Pendidikan Anak Usia Dini (Sinergi Tiga Pilar Pendidikan: Keluarga, Sekolah dan Masyarakat). Simulacra, 2(2), 181–194. https://doi.org/10.21107/sml.v2i2.6045

Junanto, S., & Kusna, N. A. A. (2018). Evaluasi Program Pembelajaran di PAUD Inklusi dengan Model Context, Input, Process, and Product (CIPP). INKLUSI, 5(2), 179. https://doi.org/10.14421/ijds.050202

Kenno, S., Lau, M., Sainty, B., & Boles, B. (2021). Budgeting, strategic planning and institutional diversity in higher education. Studies in Higher Education, 46(9), 1919–1933. https://doi.org/10.1080/03075079.2019.1711045

Labaso, S. (2019). Penerapan Marketing Mix sebagai Strategi Pemasaran Jasa Pendidikan di MAN 1 Yogyakarta. MANAGERIA: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 3(2), 289–311. https://doi.org/10.14421/manageria.2018.32-05

Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldana, J. (2018). Qualitative Data Analysis (Fourth Edition). Sage.

Moleong, L. J. (2010). Metode Penelitian Kualitaif. Rosda.

Mutiarin, D., Fathani, A. T., Sakir, S., & Atmojo, M. E. (2020). Performance-Based Budgeting Review from Local Government Budget: West Sumatra in 2017-2018. Journal of Governance and Public Policy, 7(3). https://doi.org/10.18196/jgpp.73133

Nursam, N. (2017). Manajemen Kinerja. Kelola: Journal of Islamic Education Management, 2(2). https://doi.org/10.24256/kelola.v2i2.438

Pratolo, S., Sofyani, H., & Anwar, M. (2020). Performance-based budgeting implementation in higher education institutions: Determinants and impact on quality. Cogent Business & Management, 7(1), 1786315. https://doi.org/10.1080/23311975.2020.1786315

Ridwan, A., & Sakdiyah, H. (2022). Analisis Sumber Dana Pendidikan Yayasan Perguruan Islam Al-Kautsar Kecamatan Medan Johor. HIBRUL ULAMA, 4(1), 19–27. https://doi.org/10.47662/hibrululama.v4i1.168

Rifa’i, Moh. (2017). Kebijakan Pendidikan Islam Dalam era otonomi daerah. AL-TANZIM : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 1(1), 99–114. https://doi.org/10.33650/al-tanzim.v1i1.31

Skinner. (2019). The Rise and Professionalization of the American Fundraising Model in Higher Education. Philanthropy & Education, 3(1), 23. https://doi.org/10.2979/phileduc.3.1.02

Sormin, D., & Samsidar, S. (2020). Fundraising Bagi Pemberdayaan Pendidikan pada Panti Asuhan Hafizhil Yatamu Kota Padangsidimpuan. FITRAH:Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Keislaman, 5(1), 37–54. https://doi.org/10.24952/fitrah.v5i1.1323

Sugiarti, Y. (2020). Strategi Menulis Artikel Jurnal Bereputasi. Rosda Karya.

Sugiyono, S. (2010). Metode Penelitian Kuantitaif, Kualitatif dan R & D. Alfabeta.

Syahbuddin, A. (2020). Manajemen Pemanfaatan Dana Bantuan Operasional Sekolah Untuk Menaikkan Mutu Pendidikan (Studi di Sekolah Dasar Negeri dan Swasta Kota Langsa). EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 6(1), 62–69. https://doi.org/10.30596/edutech.v6i1.4396

Taha, A., & Rodríguez-Vega, G. (2020). Planning and Budgeting. In J. Hidalgo, J. Pérez-Fernández, & G. Rodríguez-Vega (Eds.), Critical Care Administration (pp. 21–41). Springer International Publishing. https://doi.org/10.1007/978-3-030-33808-4_2

Tamam, B. (2018). Reorientasi Dana Pendidikan dalam Membangun Mutu Sekolah. Misykat al Anwar: Jurnal Kajian Islam Dan Masyarakat, 1(2), 44–57. https://doi.org/10.24853/ma.1.2.44-57

Diterbitkan

2023-07-31

Cara Mengutip

Mustakimah, & Wiyani, N. A. (2023). Fundraising Berbasis Swadaya Masyarakat Dalam Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini . Jurnal Smart Paud, 6(2), 158–168. https://doi.org/10.36709/jspaud.v6i2.62

Terbitan

Bagian

Articles